Breaking News
light_mode

Peristiwa

Suka Tantangan Keluar dari Zona Nyaman

Suka Tantangan Keluar dari Zona Nyaman

  • calendar_month Ming, 4 Agu 2019
  • account_circle Redaksi
  • visibility 13
  • 0Komentar

Juara Intelegensia Duta Wisata Pati 2019 Orang biasanya menyenangi zona nyaman. Dan cenderung menghindari tantangan. Namun hal itu tak berlaku dalam kamus kehidupan Juara Intelegensia Duta Wisata Kabupaten Pati 2019. Sheryl FebiValentine. Gadis kelahiran Pati, 16 Februari 1996 ini malah suka dengan tantangan baru dan mencoba keluar dari zona nyaman. ”Saya percaya. Belajar hal baru […]

Trip ke Puncak Sindoro, Wisata Asyik Hujan Meteor, Milky Way, hingga UFO ?

Trip ke Puncak Sindoro, Wisata Asyik Hujan Meteor, Milky Way, hingga UFO ?

  • calendar_month Sel, 30 Jul 2019
  • account_circle Redaksi
  • visibility 10
  • 0Komentar

Foto berlatar belakang milky Semesta alam memang penuh keindahan. Baik pesona alamnya hingga pesona angkasa. Yang satu ini orang belum banyak menyadarinya. Hampran gunung, pantai bahkan langit dibentangkan di atas kita dengan pesonanya masing-masing. Gunung dengan landscape panorama hijau dan negeri diatas awannya. Pantai dengan horizon dan gulungan ombak birunya. Sedangkan angkasa bertaburan bintang-bintang, galaksi, […]

Nanti Lebih Greget Lagi Persipa !

Nanti Lebih Greget Lagi Persipa !

  • calendar_month Sen, 29 Jul 2019
  • account_circle Redaksi
  • visibility 15
  • 0Komentar

Salam penghormatan untuk suporter  PATI – Laskar Saridin akhirnya pecah telur kemarin. Menutup putaran pertama Liga 3 Zona Jawa Tengah 2019, Persipa berhasil meraup tiga poin. Dengan kemenangan tipis atas Persikama Kabupaten Magelang di Satdion Joyokusumo, Minggu (28/7/2019). Gol kemenangan Persipa lahir dari kaki Ikris Yamhin di menit ke 24, setelah memanfaatkan bola yang memantul […]

Ngobrolin Hutan Muria, Upaya Pelestarian dan Ancamannya

Ngobrolin Hutan Muria, Upaya Pelestarian dan Ancamannya

  • calendar_month Ming, 28 Jul 2019
  • account_circle Redaksi
  • visibility 10
  • 0Komentar

Diskusi santai di Omah Aksi. Ngobrolin Hutan Muria Di bawah sinar lampu yang temaram, obrolan-obrolan kecil itu menguar ke udara. Mochamad Widjanarko mengambil mikrofon. Tak keras-keras, dosen psikologi Universitas Muria Kudus itu berbicara tentang pengalamannya meneliti kawasan Pegunungan Muria sejak 2004 silam. Puluhan anak muda asyik menyimak kisah Widjanarko, sambil mengunyah singkong yang di rebus […]

Sedekah Bumi dan Tradisi Menghormati Air Sendang Pengilon Dukuh Ngrangit Patiayam

Sedekah Bumi dan Tradisi Menghormati Air Sendang Pengilon Dukuh Ngrangit Patiayam

  • calendar_month Ming, 28 Jul 2019
  • account_circle Redaksi
  • visibility 10
  • 0Komentar

Guyub rukun sedekah bumi di Sendang Pengilon , Dukuh Ngragit, Terban, KudusFoto-foto Imam Khanafi  Siang yang terik, Mbah Paijan khusyuk merapal doa-doa di Sendang Pengilon (27/7/2019). Orang-orang di Dukuh Ngrangit, Terban di kawasan Perbukitan Patiayam Kudus itu sedang punya gawe. Sedekah bumi. Yang dipusatkan di sendang yang menjadi sumber air bagi 200 kepala keluarga di […]

Mbah Gatot Undur Diri, Rudy Eka Priambada Mengganti

Mbah Gatot Undur Diri, Rudy Eka Priambada Mengganti

  • calendar_month Sel, 23 Jul 2019
  • account_circle Redaksi
  • visibility 18
  • 0Komentar

Rudy Eka Priambada saat di mes Persipa  PATI – Dua kekalahan beruntun yang dialami Persipa, akhirnya memakan tumbal. Pelatih kepala Gatot Barnowo mengundurkan diri lebih awal. Sebelum menemani Ihsan Ramadhani bertandang ke Stadion Krida, menghadapi Persipur Purwodadi Rabu (24/7/2019). Posisi pria yang akrab disapa Mbah Gatot itu digantikan Rudy Eka Priambada. Pelatih berusia 37 tahun […]

Optimis Tuan Rumah Porprov 2022, Pesimis Faktor Politis

Optimis Tuan Rumah Porprov 2022, Pesimis Faktor Politis

  • calendar_month Sen, 22 Jul 2019
  • account_circle Redaksi
  • visibility 19
  • 0Komentar

Ketua Koni Pati PATI – Lima kabupaten di eks Karesidenan Pati, ditambah Kabupaten Grobogan yang tegabung dalam Pati Raya, optimis terpilih menjadi tuan rumah Porprov Jawa Tengah 2022 mendatang. Meski optimis, mereka masih merasa was-was unsur politis. Hal itu seperti yang diungkapkan Ketua Koni Kabupaten Pati, Edy Boentoro baru-baru ini. “Kami memang optimis sejak awal. […]

Simbolik Sujud : Membentuk Pribadi Rendah Hati

Simbolik Sujud : Membentuk Pribadi Rendah Hati

  • calendar_month Sel, 16 Jul 2019
  • account_circle Redaksi
  • visibility 15
  • 0Komentar

Suluk Maleman Juli 2019 Habib Anis Sholeh Baasyin mengajak jamaah Suluk Maleman mendalami peristiwa sujud dalam ibadah salat. Pemaknaan sujud, tidak hanya terbatas pada gerakan simbolik. Akan tetapi sebuah upaya membentuk pribadi yang rendah hati. Sujud, kata Habib Anis, justru membawa pesan yang dalam. Pesan itu adalah sebuah ungkapan menyerahkan total kepada Allah. ”Gerakan sujud […]

Grogi di Bawah Ekspektasi Tinggi

Grogi di Bawah Ekspektasi Tinggi

  • calendar_month Sen, 15 Jul 2019
  • account_circle Redaksi
  • visibility 13
  • 0Komentar

Full Time  Persipa Pati 0 Persip Pekalongan 1 Tampil di bawah performa  Priiiiit…… peluit panjang ditiup wasit Fero Arsanto asal Kendal. Papan skor tak beranjak. Persipa 0, Persip Pekalongan 1. Laskar Saridin harus mengakui keunggulan tamunya di hadapan ribuan suporter fanatik mereka di Stadion Joyokusumo. Semua nampak sekali kecewa. Penonton bergemuruh. Menggerutu kesal. Raut muka […]

Unjuk Gigi Potensi Jepara, Tenun Troso Pecahkan Rekor Muri

Unjuk Gigi Potensi Jepara, Tenun Troso Pecahkan Rekor Muri

  • calendar_month Sen, 15 Jul 2019
  • account_circle Redaksi
  • visibility 8
  • 0Komentar

Pemecahan rekor Muri Tenun Troso JEPARA – Lapangan Datuk Ampel Desa Troso, Kecamatan Pecangaan dipadati ribuan orang pada Sabtu (13/7/2019). Di akhir pekan itu, Desa Troso punya hajat besar. Unjuk gigi potensi mereka melalui pemecahan rekor Muri penenun tradisional terbanyak. Pemecahan rekor dunia Museum Rekor Indonesia (Muri) itu dalam kategori penenun tradisional terbanyak, dengan menggunakan […]

expand_less