Edukasi
Classmeeting Semarak SMK Cordova Margoyoso Angkat Kearifan Lokal Jawa dan Bangkitkan Semangat Siswa
- calendar_month Sab, 16 Des 2023
- visibility 20
- 0Komentar
PATI – Semarak Classmeeting SMK Cordova (Sceva) Margoyoso Pati kali ini mengangkat tema Kearifan Lokal Jawa, berlangsung dari Senin hingga Jumat (11-15/12/2023). Acara ini melibatkan siswa-siswa kelas X dan XI dalam berbagai lomba, termasuk memasak bumbu Jawa, fashion show menggunakan bahan limbah, pameran modifikasi motor, konten kreator, futsal, pojok baca, dan lainnya. Penanggungjawab kegiatan, Ani […]
Perguruan Islam Khoiriyah Merespon Pemilu 2024 dengan Pameran Seni Rupa
- calendar_month Sel, 12 Des 2023
- visibility 21
- 0Komentar
PATI – Dalam menghadapi Pemilu 2024, Perguruan Islam Khoiriyah memberikan respon unik dengan menggelar pameran seni rupa. Ajang apresiasi seni yang berlangsung pada 11-14 Desember ini menampilkan sebanyak 85 karya seni lukis dan patung dari 72 perupa pelajar dipamerkan di lantai II gedung timur lembaga pendidikan Islam di Desa Waturoyo, Kecamatan Margoyoso. Ketua Panitia Pameran […]
Awas, Inilah 5 Kecamatan dengan Jumlah Kasus HIV Tertinggi di Pati
- calendar_month Sel, 5 Des 2023
- visibility 35
- 0Komentar
Ada 5 kecamatan di Pati dengan kasus HIV/AIDS tertinggi.
SMKN 2 Pati Menyelenggarakan Asesmen Bakat Minat untuk Siswa Kelas 12
- calendar_month Rab, 22 Nov 2023
- visibility 20
- 0Komentar
EDUKASI – SMK Negeri 2 Pati telah dipercayakan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) untuk menyelenggarakan Program Asesmen Bakat Minat (ABM) tahun ini. Program ini khusus diadakan untuk peserta didik kelas 12. Wakil Kepala Kurikulum SMK Negeri 2 Pati, Drs Iskhak Munthoha MSi, menjelaskan bahwa ABM bersifat opsional dan ditujukan hanya bagi siswa yang berminat. […]
MI PIM Mujahidin Bageng Berhasil Meraih Juara Umum di Loksis se-Kecamatan Gembong Pati 2023
- calendar_month Rab, 15 Nov 2023
- visibility 21
- 0Komentar
EDUKASI – Madrasah Ibtidaiyah (MI) Perguruan Islam Monumen (PIM) Mujahidin, Desa Bageng, mencatat prestasi gemilang sebagai juara umum dalam Lomba Kompetensi Siswa (Loksis) tingkat MI se-Kecamatan Gembong tahun 2023 yang digelar di MI PIM Mujahidin Bageng pada Rabu (15/11/2023). Keberhasilan ini dicapai melalui kontribusi dua siswa yang masing-masing meraih juara 1, dua siswa meraih juara […]
Pesan Ketua NU Pati ; Tahun Politik Harus Adem
- calendar_month Ming, 29 Okt 2023
- visibility 37
- 0Komentar
Menjelang tahun politik 2024 Ketua Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Pati, K.H Yusuf Hasyim meminta agar warga Nahdliyyin tetap adem dan menjaga kondusifitas.
Alumni Omah Dongeng Marwah Juara 2 Monolog Festival Kesenian Indonesia
- calendar_month Sab, 28 Okt 2023
- visibility 31
- 0Komentar
Dua alumni Omah Dongeng Marwah meraih juara monoIog tingkat nasionaI.
Mencari Solusi Krisis Air Bersih dari Kearifan Banyu Penguripan
- calendar_month Rab, 11 Okt 2023
- visibility 20
- 0Komentar
Mahasiswa dari Universitas Gadjah Mada (UGM) telah melakukan penelitian yang mengungkapkan bagaimana masyarakat di Kudus, Jawa Tengah, melestarikan sumber air mereka melalui kearifan lokal yang dikenal sebagai Banyu Penguripan.
Bunda Luluk Beberkan Manfaat Program Sekolah Penggerak
- calendar_month Jum, 6 Okt 2023
- visibility 28
- 0Komentar
Program Sekolah Penggerak terus digalakkan, agar semakin memasyarakat sehingga keunggulan dan manfaatnya dapat dipahami.
Hebat Sekolah TK di Tayu jadi Tempat Belajar Guru Rembang
- calendar_month Jum, 6 Okt 2023
- visibility 21
- 0Komentar
Puluhan guru asal Rembang jauh-jauh datang ke Tayu Pati, mereka antusias belajar di TK Annida Ya Fatimah yang berstatus Sekolah Penggerak Terakreditasi A.
