Breaking News
light_mode

Budaya

Museum Kartini Jadi Ajang Pameran Karya Perupa Jepara

Museum Kartini Jadi Ajang Pameran Karya Perupa Jepara

  • calendar_month Ming, 29 Mei 2022
  • account_circle Redaksi
  • visibility 2
  • 0Komentar

Pengunjung Museum Kartini Jepara menikmati ragam karya lukisan para perupa Jepara  Puluhan karya seni rupa dipamerkan di aula Museum Kartini Jepara. Diharapkan ramainya kegiatan pameran menambah khazanah seni rupa di Kota Ukir. JEPARA- Sebahyak 49 karya dari para perupa Jepara dipamerkan di Aula Museum Kartini Jepara. Sebagian besar karya-karya yang dipamerkan bertema soal Jepara. Separuh dari karya […]

Akhlak dan Perubahan Peradaban Pasca Pandemi

Akhlak dan Perubahan Peradaban Pasca Pandemi

  • calendar_month Ming, 22 Mei 2022
  • account_circle Redaksi
  • visibility 4
  • 0Komentar

Ngaji budaya Suluk Maleman Akhirnya setelah 26 bulan digelar secara live streaming, Ngaji NgAllah Suluk Maleman akhirnya bisa kembali digelar secara tatap muka. Hal itu bisa dilakukan setelah kasus Covid-19 kian melandai, sehingga pembatasan kegiatan yang merupakan dampak pandemi juga dilonggarkan. Dalam pengajian yang diselenggarakan pada Sabtu (21/5/2022) tersebut , Anis Sholeh Ba’asyin mengingatkan tentang […]

Kopdar Miniatur Kapal Ramaikan Sedekah Laut di Juwana

Kopdar Miniatur Kapal Ramaikan Sedekah Laut di Juwana

  • calendar_month Sel, 17 Mei 2022
  • account_circle Redaksi
  • visibility 1
  • 0Komentar

Miniatur kapal nelayan di Desa Bendar Kecamatan Juwana Pati PATI – Kemeriahan sedekah laut di Juwana ditambah dengan kegiatan kopdar puluhan miniature kapal. Kegiatan ini digelar di Desa Bendar Kecamatan Juwana. Ada puluhan miniature kapal. Tidak hanya kapal penangkap ikan saja, tetapi juga terlihat kapal tempur, pesiar, bahkan thousand sunny go yang merupakan kapal bajak […]

M. Ridwan : Kunci Melatih SSB Ekstra Sabar

M. Ridwan : Kunci Melatih SSB Ekstra Sabar

  • calendar_month Sen, 16 Mei 2022
  • account_circle Redaksi
  • visibility 3
  • 0Komentar

M. Ridwan pelatih PSIS Development saat mengisi workshop di Pati Ada satu kunci yang harus dipahami oleh para pelatih SSB dan akademi. Yaitu sabar. Hal itu ditekankan oleh M. Ridwan coach PSIS Development.   PATI – Puluhan pelatih SSB dan akademi di Kabupaten Pati, Jawa Tengah mendapatkan ilmu berharga dari PSIS Development. Pada Minggu (15/5/2022) Askab […]

Menyantap Jajanan Legendaris Gula Kelapa khas Jepara

Menyantap Jajanan Legendaris Gula Kelapa khas Jepara

  • calendar_month Jum, 6 Mei 2022
  • account_circle Redaksi
  • visibility 2
  • 0Komentar

Jajanan gula kelapa berwarna hijau yang legendaris JEPARA – Jajanan tradisional di Indonesia begitu beragam dan beraneka rasa. Dari manis, gurih hingga asem. Seperti di Jepara juga memiliki jajanan khas yang tak kalah nikmat dan selalu menjadi klangenan orang-orang. Salah satu jajanan tradisional itu adalah gula kelapa. Gula kelapa merupakan jajanan yang terbuat dari bahan […]

Karang Taruna Lahar Bagi Takjil Sesuai Alquran

Karang Taruna Lahar Bagi Takjil Sesuai Alquran

  • calendar_month Ming, 24 Apr 2022
  • account_circle Redaksi
  • visibility 1
  • 0Komentar

  Pemuda karang taruna Desa Lahar membagi takjil Ramadan memang menjadi momen untuk berlomba-lomba dalam menebar kebaikan. Salah satunya, Karang Taruna Mandala Desa Lahar, Kecamatan Tlogowungu, Pati yang ikut ambil bagian. Ratusan takjil dibagikan kepada masyarakat. Hal ini dilakukan sesuai Alquran. PATI – Para anggota Karang Taruna Lahar membagikan ratusan takjil kepada masyarakat yang melintasi jalan […]

Bumi Kasunanan Prawoto Pati Peristirahatan Terakhir Raja Demak ke-4

Bumi Kasunanan Prawoto Pati Peristirahatan Terakhir Raja Demak ke-4

  • calendar_month Kam, 21 Apr 2022
  • account_circle Redaksi
  • visibility 2
  • 0Komentar

  Gapura masuk Desa Prawoto Kecamatan Sukolilo, Pati/Melandi K Desa Prawoto patut menjadi destinasi wisata religi-sejarah yang patut dikunjungi. Di tempat ini menjadi peristirahatan terakhir Sultan Demak ke-4, Sunan Prawoto alias Sultan Hadi Mukmin.    PATI – Kabupaten Pati memiliki potensi sejarah dan budaya yang luar biasa besar. Salah satunya berada di Desa Prawoto Kecamatan […]

Inilah Daftar Kemeriahan UMi Ramadhan Fair 2022

Inilah Daftar Kemeriahan UMi Ramadhan Fair 2022

  • calendar_month Ming, 17 Apr 2022
  • account_circle Redaksi
  • visibility 2
  • 0Komentar

Stand UMi Ramnadhan Fair 2022 di Jakarta JAKARTA – Bertepatan dengan moment bulan suci Ramadhan 1443 Hijriah, Pusat Investasi Pemerintah berkomitmen untuk terus mendukung ekosistem bagi para pelaku usaha mikro dan kecil (UMK) serta memfasilitasi kebutuhan pembiayaan bagi masyarakat pelaku usaha. Dalam rangka itu Pusat Investasi Pemerintah (PIP)  menyelenggarakan kegiatan “UMi Ramadhan Fair” dengan berkolaborasi […]

Rekomendasi Kuliner Khas Kudus untuk Menu Buka Puasa

Rekomendasi Kuliner Khas Kudus untuk Menu Buka Puasa

  • calendar_month Kam, 14 Apr 2022
  • account_circle Redaksi
  • visibility 2
  • 0Komentar

Tampak sepiring Nasi Pindang Kerbau dengan isian potongan daging, daun melinjo dan bawang goreng/ @harbrianto KUDUS – Bosan dengan menu berbuka yang itu-itu aja. Cobalah menu berbuka dengan kuliner khas Kudus, Jawa Tengah yang lezat dan istimewa. Kuliner khas ini dijamin bakal membuat buka puasa lebih nikmat dari biasanya. Berikut redaksi lingkarmuria.com merangkum daftar kuliner […]

Seniman Pati Menuntut Bisa Pentas “Normal” Lagi

Seniman Pati Menuntut Bisa Pentas “Normal” Lagi

  • calendar_month Rab, 13 Apr 2022
  • account_circle Redaksi
  • visibility 2
  • 0Komentar

Sebuah adegan dalam pentas ketoprak Pati beberapa waktu yang lalu/ @kusumaryanadi Para seniman ingin kembali pentas secara normal. Apalagi menjelang “musim panen” kesenian tradisional pada bulan Syawal, Apit, dan Besar. Pentas terbuka sangat diharapkan para seniman agar kehidupan mereka bisa bangkit lagi setelah dua tahun terpuruk akibat pandemi Covid-19.  PATI – Para seniman sangat berharap […]

expand_less