Breaking News
light_mode

Nuansa Kejayaan Jersey Persipa Jr 2018, Dari Batik Bakaran Hingga Wasis Joyokusumo

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Jum, 6 Jul 2018
  • visibility 112
SUMBER GAMBAR : MANAJEMEN PERSIPA JR


Sebentar lagi kick off Piala Soeratin Zona Jawa Tengah Tahun 2018 bakal dimulai.
Persipa Junior turut ambil bagian dalam kompetisi usia muda tersebut. Berbagai
persiapan telah dilakukan, termasuk menyiapkan jersey untuk tim kebanggaan.
Tahun ini jersey Laskar Saridin
Muda boleh dibilang lebih mentereng. Penuh nilai filosofis. Terutama bagi kejayaan
tim sepakbola kebanggan Kota Nasi Gandul ini. Hal itu diungkapkan Manajer tim
Persipa Jr, Dian Dwi Budianto.
”Ada lambang huruf V di dada.
Menyimbolkan Victory. Dengan harapan
selalu mendapat kemenangan di setiap pertandingan-pertandingan yang dilakoni,
hingga berujung pada kejayaan di tiap musim kompetisi,” kata Dian saat
dihubungi melalui pesan WhatsApp.

Pangestu Leluhur
Tak hanya itu, warna dominan putih
di jersey kandang juga menyimbolkan sebuah harapan kejayaan tim. Warna putih
konon menjadi kesukaan Wasis Joyokusumo. ”Ya dengan mengenang leluhur melalui
warna kesukaan, kami berharap pangestu. Kami berharap kejayaan menyertai tim,”
imbunya.
Selain sarat nuansa kejayaan,
jersey dengan apparel KNIEL dari Surabaya ini juga sarat akan desain yang
menjunjung kearifan lokal Kabupaten Pati. Ada ornamen Batik Bakaran di jersey
tersebut, motifnya Bumi Mina Tani.
”Motif batik Bumi Mina Tani ini
terinspirasi dari sosial-budaya Pati yang memang terbangun dari dua sektor.
Laut dan sawah. Ini adalah idealisme Kabupaten Pati, semboyan, dan cita-cita,”
imbuh pria yang juga menjadi Ketua Patifosi ini.
Sementara itu, jersey hasil kreatifitas anak-anak Patifosi ini di dadanya terpampang RPS. RPS adalah sebuah toko yang dikelola Patifosi untuk menjual aneka marchandise yang berhubungan dengan Persipa, dengan itu jersey ini hanya bisa didapatkan di toko RPS yang berada di kios komplek GOR Pesantenan Pati. (hus)

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Penempatan Pedagang Pasar Rogowongso Mundur Lagi

    Penempatan Pedagang Pasar Rogowongso Mundur Lagi

    • calendar_month Jum, 26 Jan 2018
    • account_circle Redaksi
    • visibility 108
    • 0Komentar

    Tampak pekerja sedang mengerjakan untuk pembuatan sekat di los Pasar Rogowongso Lingkar Muria, PATI – Beberapa pedagang Pasar Rogowongso yang masih menempati kios darurat di kawasan Pecinan mengaku resah. Hal ini lantaran jadwal untuk masuk ke dalam pasar yang telah selesai direvitalisasi pada akhir Desember tahun kemarin, tak kunjung dapat ditempati. Salah satu pedagang Kustini, 51, […]

  • Sepedanan Keliling Kota, Bupati Bukber di Pusat Kuliner

    Sepedanan Keliling Kota, Bupati Bukber di Pusat Kuliner

    • calendar_month Ming, 12 Mei 2019
    • account_circle Redaksi
    • visibility 68
    • 0Komentar

    PATI – Bersama Sekda Suharyono, dan para Kabag di lingkungan Setda Pati, Bupati Haryanto bersepeda keliling kota akhir pekan kemarin (11/5/2019). Selain bersepeda, bupati juga meninjau perkembangan pusat kuliner yang menjadi pusat relokasi PKL di zona merah tersebut sekaligus berbuka puasa bersama di sana. Sepeda santai sore hari itu dimulai dari halaman Setda Pati ke […]

  • Dua Pemred Media Bakal Bedah Buku Prosa Jurnalisme Kudus

    Dua Pemred Media Bakal Bedah Buku Prosa Jurnalisme Kudus

    • calendar_month Rab, 5 Des 2018
    • account_circle Redaksi
    • visibility 87
    • 0Komentar

    ISTIMEWA KUDUS – Terbitnya buku prosa jurnalisme berjudul “Yang Asing di Kampung Sendiri” langsung disambut dengan berbincangan yang dipastikan bakal gayeng. Buku prosa jurnalisme yang digadang pertama hadir di Kudus ini bakal dibedah di Gedung SBSN IAIN Kudus, pada Senin (10/12/2018).  Acara bedah buku ini berlangsung pukul 09.00 hingga selesai. Acaranya gratis dan terbuka untuk umum. […]

  • Pesan Anggota DPRD Pati Danu Ikhsan Jelang Penetapan Calon Bupati: Tetap Jaga Kondusivitas!

    Pesan Anggota DPRD Pati Danu Ikhsan Jelang Penetapan Calon Bupati: Tetap Jaga Kondusivitas!

    • calendar_month Ming, 22 Sep 2024
    • account_circle Fatwa Fauzian
    • visibility 69
    • 0Komentar

    PATI – Jelang penetapan tiga bakal calon bupati dan wakil bupati Pati oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pati, anggota DPRD Kabupaten Pati, Dhanu Ikhsan Hariscandra, mengajak masyarakat untuk menjaga kondusivitas selama masa Pilkada. “Saya berharap pesta demokrasi yang akan datang berjalan lancar dan berlangsung dengan damai,” ujar politisi PDI Perjuangan tersebut. Ia menilai situasi […]

  • Kapolda Jateng Gelar Sertijab Pejabat Utama Polda Jateng

    Kapolda Jateng Gelar Sertijab Pejabat Utama Polda Jateng

    • calendar_month Rab, 23 Jun 2021
    • account_circle Redaksi
    • visibility 60
    • 0Komentar

      Prosesi serah terima pejabat utama di Polda Jawa Tengah dipimpin langsung oleh Kapolda Jawa Tengah Irjen Pol Ahmad Luthfi. SEMARANG – Kapolda Jateng, Irjen Pol Ahmad Luthfi memimpin langsung prosesi serah terima jabatan Pejabat Utama Polda Jateng dan Kapolres, Rabu (23/6/2021) di Gedung Borobudur Polda Jateng. Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Luthfi, dalam sambutan […]

  • DPRD Pati: BPD Harus Punya Kapasitas dan Sinergi dengan Pemerintah Desa 

    DPRD Pati: BPD Harus Punya Kapasitas dan Sinergi dengan Pemerintah Desa 

    • calendar_month Jum, 20 Sep 2024
    • account_circle Fatwa Fauzian
    • visibility 95
    • 0Komentar

    PATI – Dalam upaya untuk terus membangun masyarakat desa di Pati, DPRD Pati menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) bagi Badan Pengawas Desa (BPD) se-Kabupaten Pati. Bimtek ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas BPD dalam menjalankan fungsinya sebagai pengawas pemerintahan desa. Ketua sementara DPRD Pati, Ali Badrudin, menyampaikan apresiasinya atas penyelenggaraan Bimtek ini. Ia berharap BPD dapat menjalankan […]

expand_less