Breaking News
light_mode

Komitmen Pelajar NU Keling Tingkatkan Kualitas Kader

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Rab, 26 Feb 2020
  • visibility 63
Kader-kader PAC IPNU dan IPPNU Keling

JEPARA – PAC IPNU dan IPPNU Keling
mengirimkan 10 kadernya untuk mengikuti pra Latihan Kader Utama (Lakut), yang
diselenggarakan PC IPNU dan IPPNU Jepara. Hal itu sudah menjadi komitmen untuk
meningkatkan sumber daya manusia (SDM) kader.

”Harapan, kader-kader yang
didelegasikan setelah mengikuti acara Lakut, mampu memberikan kontribusi bagi
perkembangan pengakaderan di Kecamatan Keling, serta memberikan warna dan
pengaruh yang baik bagi pengkaderan di Kabupaten Jepara,” terang Ketua PAC IPNU
Keling Rian Prasetyo, saat mendampingi kadernya mengikuti Pra Lakut di Gedung PC
NU Jepara (22-23/2/2020) lalu.

Rian menyadari penguatan SDM dan
kapasitas kader sangat penting dilakukan. Agar eksistensi organisasi tetap
terjadi. Semakin baik kualitas kader, makin bermanfaat pula keberadaannya.
”Kami mengirim masing-masing 5 kader dari IPNU dan IPPNU. Sesuai intruksi
dari pimpinan cabang. Ini membuktikan komitmen kami dalam membangun SDM kader,
tidak hanya berhenti di komitmen, tapi lebih esensial lagi yakni menjaga
kualitas kader yang mumpuni secara keilmuan, cakap dan bijak dalam tindakan dam
gesit dalam pergerakan,” jelas alumni UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta ini.

Lakut sendiri merupakan pelatihan
kader tingkat tertinggi untuk membentuk kader pemimpin organisasi dan memiliki
kemampuan melakukan analisas sosial dan merancang gerakan sosial. Hal itu
sesuai dengan penjelasan pada buku pedoman kaderisasi IPNU, yang diterbitakan
pada tahun 2018.

Dengan tujuan secara umum untuk
membentuk kader pemimpin yang memiliki kedalaman ideologis dan mampu
mengejawantahkan ideologi ahlussunnah wal jamaah dalam pergumulan
sosio-politik, sosio-budaya, dan sosio-ekonomi. (Rian)

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Mangrove Lestari, DPRD Pati Soroti Dampak Positif bagi Ekosistem Perairan Tluwuk

    Mangrove Lestari, DPRD Pati Soroti Dampak Positif bagi Ekosistem Perairan Tluwuk

    • calendar_month Sel, 30 Sep 2025
    • account_circle Fatwa Fauzian
    • visibility 100
    • 0Komentar

    PATI – Anggota DPRD Kabupaten Pati, Mukit, menyoroti dampak positif dari kelestarian mangrove terhadap ekosistem perairan di Desa Tluwuk, Kecamatan Wedarijaksa. Menurutnya, keberadaan mangrove telah mempermudah nelayan dalam mencari udang sayur, spesies yang sebelumnya sulit ditemukan. “Keberadaan Mangrove ini membuat para nelayan mudah menemukan udang sayur. Padahal, sebelumnya spesies udang sayur susah ditemukan,” ungkap Mukit. […]

  • Tiga Pemain Pati ke Babak Selanjutnya

    Tiga Pemain Pati ke Babak Selanjutnya

    • calendar_month Sen, 22 Jan 2018
    • account_circle Redaksi
    • visibility 67
    • 0Komentar

    Seleksi PSIS U-19 di Pati Lingkar Muria, PATI – Dari banyak nama pesepakbola Pati yang mengikuti seleksi PSIS U-19, hanya tiga nama yang lolos ke babak selanjutnya. Mereka yang lolos itu adalah Calvin Ivan Prasetya dari Cluwak, Muhammad Iqbal Al Ghuzat Tambakromo dan Benny Setyo Adi dari Trangkil. Meskipun lolos, ini belum final menjadi bagian dari […]

  • Atik Kusdarwati Jadi Narasumber Sosialisasi Wawasan Kebangsaan MPR RI di Pati

    Atik Kusdarwati Jadi Narasumber Sosialisasi Wawasan Kebangsaan MPR RI di Pati

    • calendar_month Sen, 15 Des 2025
    • account_circle Fatwa Fauzian
    • visibility 1.080
    • 0Komentar

    PATI — Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Pati, Atik Kusdarwati Sudewo, hadir sebagai narasumber dalam kegiatan Sosialisasi Wawasan Kebangsaan MPR RI yang digelar di Hotel New Merdeka, Minggu (14/12/2025). Kegiatan tersebut diikuti oleh ibu-ibu dari berbagai unsur lintas komunitas di Kabupaten Pati dan berlangsung dengan tertib serta lancar. Dalam kegiatan itu, Atik menyampaikan bahwa kehadirannya […]

  • Menteri Koperasi Apresiasi Kecepatan Pembentukan Kopdes Merah Putih di Pati

    Menteri Koperasi Apresiasi Kecepatan Pembentukan Kopdes Merah Putih di Pati

    • calendar_month Jum, 1 Agu 2025
    • account_circle Fatwa Fauzian
    • visibility 91
    • 0Komentar

    PATI – Bupati Pati, Sudewo, menerima kunjungan kerja Menteri Koperasi RI, Budi Arie Setiadi, di Pendopo Kabupaten Pati, Kamis (31/7/2025). Kunjungan ini membahas percepatan pengoperasian Koperasi Desa (Kopdes) Merah Putih tahap kedua. Program ini diharap mendorong kemandirian ekonomi desa melalui distribusi barang kebutuhan pokok yang tepat sasaran dan terjangkau. Budi Arie menekankan bahwa program Kopdes […]

  • Selamat Jalan Syabda, Calon Bintang Terang Tunggal Putra yang Berpulang

    Selamat Jalan Syabda, Calon Bintang Terang Tunggal Putra yang Berpulang

    • calendar_month Sel, 21 Mar 2023
    • account_circle Redaksi
    • visibility 90
    • 0Komentar

      Syabda Perkasa Belawa pemain bulutangkis tunggal putra/ Instagram  Kabar duka menyelimuti insan bulutangkis nasional. Atlet muda bernama Syabda Perkasa Belawa berpulang di usianya yang masih amat muda karena terlibat kecelakaan tol Pemalang- Batang, (20/3/2023) subuh. Syabda pemain tunggal putra kelahiran Jakarta, 25 Agustus 2001.  Pemain tunggal putra ini merupakan anggota pelatnas. Saat ini menduduki […]

  • Polda Jateng Lancarkan Operasi Aman Candi 2025, Berantas Premanisme dan Jaga Iklim Investasi

    Polda Jateng Lancarkan Operasi Aman Candi 2025, Berantas Premanisme dan Jaga Iklim Investasi

    • calendar_month Sen, 12 Mei 2025
    • account_circle Fatwa Fauzian
    • visibility 133
    • 0Komentar

    SEMARANG – Kepolisian Daerah (Polda) Jawa Tengah menunjukkan komitmen tegas dalam memberantas premanisme. Langkah ini merupakan tindak lanjut arahan Presiden RI dan Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo untuk memberantas kriminalitas yang mengganggu keamanan dan kenyamanan publik. Kabid Humas Polda Jateng, Kombes Pol Artanto, menyatakan premanisme bukan hanya mengganggu ketertiban umum, tetapi juga mengancam stabilitas […]

expand_less