Breaking News
light_mode

Wakapolda Singgung Korelasi Budaya Jawa Tengah dengan Etika Berkendara

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sel, 16 Nov 2021
  • visibility 71

 

Wakapolda Jawa Tengah Brigjen Pol Abioso Seno Aji

SEMARANG – Operasi zebra
candi 2021 dilaksanakan dari Senin (15/11/2021) hingga Minggu (28/11/2021).
Kegiatan tersebut seluruh Kepolisian di Jawa Tengah.

“Operasi zebra candi
merupakan kegiatan tahunan. Namun yang membedakan operasi tahun ini dengan
tahun sebelumnya adalah jika sebelumnya ada penegakan hukum namun untuk tahun
cara bertindaknya edukatif dan persuasif,” terang

Wakapolda Jateng, Brigjen
Pol Abioso Seno Aji.

Pihaknya mengingatkan
kepada masyarakat bahwa budaya Jawa Tengah harus dicerminkan dengan budaya
berlalu lintas atau etika berkendara saat menggunakan sarana jalan.

Wakapolda menghimbau
masyarakat  Jawa Tengah jika ingin
menjunjung budaya Jawa Tengah dapat diwujudkan dalam etika berlalu lintas.

“Jika masyarakat
menjunjung tinggi etika berlalu lintas maka pelanggaran menurun dan tingkat
kecelakaan lalu lintas menurun,” tandasnya.

Brigjen Abi menegaskan
bahwa petugas yang terlibat operasi mendapati adanya pelanggaran hanya
memberikan pemahaman, himbauan, dan mengingatkan kepada pengendara agar tidak
mengulangi lagi kesalahannya.

“Operasi zebra candi
memiliki maksud dan tujuan mengurangi jumlah pelanggaran yang berakibat
terjadinya peristiwa laka lantas,” tutur dia. (yan)

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • PSG Pati eSport Bidik Tiga Besar IFeL Liga 2

    PSG Pati eSport Bidik Tiga Besar IFeL Liga 2

    • calendar_month Sen, 19 Apr 2021
    • account_circle Redaksi
    • visibility 63
    • 0Komentar

    Konferensi pers keikutsertaan PSG Pati eSport di ajang IFeL 2021 Posisi tiga besar menjadi target player PSG Pati eSport, dalam ajang Indonesian Football E-League (IFeL) 2021. Sebelumnya player professional tim PSG Pati eSport telah berulang kali menjadi juara di turnamen open di beberapa kota. PATI – PSG Pati siap bertarung di ajang Indonesia Football e-League […]

  • UMKM Didorong Bermindset Global

    UMKM Didorong Bermindset Global

    • calendar_month Kam, 23 Mei 2019
    • account_circle Redaksi
    • visibility 77
    • 0Komentar

    PATI – Puluhan pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) mendapat pelatihan branding produk usaha. Para pelaku UMKM tersebut berasal dari Pati dan beberapa daerah di Jawa Tengah. Pelatihan digelar selama tiga hari di The Safin Hotel 21-23 Mei 2019. Pelatihan ini sendiri digelar oleh Dinas Koperasi dan UMKM Provinsi Jawa Tengah. Kepala Dinas Koperasi dan […]

  • Gelar Aksi Kamisan, AJI Semarang Sampaikan 5 Tuntutan di Depan Mapolda Jawa Tengah

    Gelar Aksi Kamisan, AJI Semarang Sampaikan 5 Tuntutan di Depan Mapolda Jawa Tengah

    • calendar_month Sab, 19 Apr 2025
    • account_circle Abdul Adhim
    • visibility 65
    • 0Komentar

    SEMARANG – Jurnalis dan aliansi masyarakat sipil menggelar Aksi Kamisan di Mapolda Jateng, Kecamatan Semarang Selatan, Kamis (17/4/2025). Massa menyinggung kekerasan terhadap jurnalis yang marak terjadi dewasa ini. Selain orasi, Aksi Kamisan juga diwarnai dengan pembacaan puisi dan pertunjukan teatrikal yang menggambarkan tindakan intimidasi yang dilakukan oknum aparat terhadap jurnalis. Selain itu, terdapat makam buatan […]

  • Gunungan Melimpah, Warga Dukuh Rambutan Desa Tanjungsari Berebut Berkah

    Gunungan Melimpah, Warga Dukuh Rambutan Desa Tanjungsari Berebut Berkah

    • calendar_month Kam, 15 Mei 2025
    • account_circle Fatwa Fauzian
    • visibility 365
    • 0Komentar

    PATI – Suasana meriah dan penuh semangat mewarnai tradisi Sedekah Bumi di Dukuh Rambutan, Desa Tajungsari, Kecamatan Tlogowungu, Kabupaten Pati, Kamis (15/5/2025). Ratusan warga berebut gunungan hasil bumi yang berisi aneka ragam hasil pertanian, mulai dari kopi, cabai, sayuran, hingga buah-buahan. Enam gunungan hasil bumi yang diarak keliling kampung sebelum dibagikan, langsung diserbu warga begitu […]

  • Kudus Full Senyum, 99 Persen Peluang Persiku Bertahan di Liga 2

    Kudus Full Senyum, 99 Persen Peluang Persiku Bertahan di Liga 2

    • calendar_month Ming, 23 Feb 2025
    • account_circle Fatwa Fauzian
    • visibility 75
    • 0Komentar

    KUDUS – Persiku Kudus hampir dipastikan akan bertahan di Liga 2 musim depan. Macan Muria Cuma butuh tambahan 1 poin saja di laga terakhir nanti menjamu Persekat Tegal (25/2) di Stadion Wergu Wetan Kudus. Pesaing Persiku adalah Persibo Bojonegoro yang bisa menyamai poin apabila di laga terakhir Persiku gagal menang. Namun Jajang Mulyana cs lebih […]

  • Bupati Haryanto Jajal Truk Tangki Air Baru

    Bupati Haryanto Jajal Truk Tangki Air Baru

    • calendar_month Ming, 25 Jul 2021
    • account_circle Redaksi
    • visibility 102
    • 0Komentar

      PATI – PMI Kabupaten Pati menerima bantuan satu unit truk tangki air. Bantuan ini merupakan CSR dari Bank Jateng Cabang Pati. Bupati Haryanto yang menerima bantuan itu langsung menjajal performa truk tersebut. Bupati tak canggung mengemudikannya. “Iso nyetir truk aku. Dikiro ora iso (Saya bisa mengemudikan truk. Dikira tidak bisa),” kata Bupati Haryanto, santai […]

expand_less