Breaking News
light_mode

Persijap Jamu Persetu di Laga Perdana Liga 3

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sen, 2 Jul 2018
  • visibility 81
SUMBER FOTO : FACEBOOK PERSIJAP Jepara


JEPARA
– Liga 3 Nasional sebentar lagi bergulir, Persijap Jepara yang berada di grup 4
Liga 3 Nasional akan mengawali laga dengan menjamu Persatu Tuban pada Minggu
(29/7/2018) mendatang di Stadion Gelora Bumi Kartini.
Liga
3 Nasional ini akan memakai format tandang kandang, dengan dua putaran. Pada
putaran pertama Persijap kebagian satu kandang dan dua tandang yaitu bertandang
ke Stadion Krida Bhakti Kandang Persipur Purwodadi pada Minggu (5/08/2018),
kemudian pada hari Minggu (12/08/2018) Laskar Kalinyamat bertandang ke Stadion
Sultan Agung menantang Persiba Bantul.
Memasuki
putaran kedua Persijap akan bertandang ke Jawa Timur untuk melawan Persatu
Tuban di Stadion Loka Jaya hari Minggu (26/08/2018). Setelah sekali tandang
Laskar kebanggan warga Jepara ini akan menjamu Persipur Purwodadi di Stadion
Gelora Bumi Kartini Jepara hari Minggu (2/09/2018), dan pada hari Minggu (9/09/2018)
Persijap menjamu Persiba Bantul di Stadion Gelora Bumi Kartini Jepara.
Maksimalkan Laga Perdana
General
Manager Persijap Ahmad Rivai mengaku gembira dengan keluarnya jadwal resmi Liga
3 Nasional grup 4 ini.

Saya gembira jadwal resmi sudah keluar, jadi ada kepastian Liga 3 dimulai. Main
pertama di kandang kita maksimalkan angka dan dukungan suporter dan warga
Jepara untuk memerahkan Stadion Gelora Bumi Kartini.
Seperti
diketahui, untuk Liga 3 Nasional ini juara dan runner up akan langsung melaju
ke babak 32 besar nasional, dan peringkat 3 harus play off untuk memperebutkan
4 tiket babak 32 besar nasional. (Media Center Persijap Jepara/mil)

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Hilangkan Kejenuhan Dengan Masak

    Hilangkan Kejenuhan Dengan Masak

    • calendar_month Sen, 18 Feb 2019
    • account_circle Redaksi
    • visibility 67
    • 0Komentar

    Rosera Lisaria Citra Namanya Rosera Lisaria Citra. Biasa dipanggil Lisa. Dia adalah anak terakhir dari tiga bersaudara. Ia juga masih menjadi mahasiswa di STIE Bank BPD Jateng Semarang. Sukanya masak. Mulai dari sayur, cemilan, brownis kukus, pisang nugget, pisang bakar, Ice Cream, martabak manis dan lainnya. Menurutnya masak itu menyenangkan. Bahkan bisa menghilangkan Badmood. “Masak […]

  • Sudewo: GOR Pesantenan Bukan Hanya Infrastruktur, Tapi Juga Ekonomi Masyarakat

    Sudewo: GOR Pesantenan Bukan Hanya Infrastruktur, Tapi Juga Ekonomi Masyarakat

    • calendar_month Jum, 24 Okt 2025
    • account_circle Fatwa Fauzian
    • visibility 202
    • 0Komentar

    PATI – Bupati Pati, Sudewo, turun langsung meninjau progres pembangunan Gedung Olahraga (GOR) Pesantenan pada Jumat (24/10/2025). Kunjungan ini dilakukan untuk memastikan bahwa penataan kawasan GOR berjalan sesuai rencana dan dapat segera dinikmati masyarakat sebagai fasilitas olahraga yang modern dan nyaman. Dalam peninjauan tersebut, Sudewo mengungkapkan rasa bangganya melihat perubahan signifikan pada GOR Pesantenan. “Yang […]

  • Menikmati Malam Tahun Barunan, Ngecamp Saja di Gardu Pandang Puncak Jehan Jepara

    Menikmati Malam Tahun Barunan, Ngecamp Saja di Gardu Pandang Puncak Jehan Jepara

    • calendar_month Jum, 7 Des 2018
    • account_circle Redaksi
    • visibility 59
    • 0Komentar

      SUMBER FOTO : INSTAGRAM EXPLOREJEPARA Setiap orang punya cara menikmati malam pergantian tahun. Ada yang senang menyemut di pusat kota, menyaksikan pesta musik dan meniupkan terompet. Membuat bising dan riuh jalanan. Ada pula yang menikmatinya dengan bersantai di teras rumah. Berkumpul bersama keluarga atau teman, sambil bakar-bakar jagung, main kartu, atau gitaran sambil melantunkan […]

  • Pemkot Banda Aceh Teken MoU Pembiayaan UMi

    Pemkot Banda Aceh Teken MoU Pembiayaan UMi

    • calendar_month Sab, 4 Jun 2022
    • account_circle Redaksi
    • visibility 58
    • 0Komentar

    MoU pusat investasi dengan Pemkot Banda Aceh Untuk mengembangkan usaha mikro di Banda Aceh, Pusat Investasi Pemerintah Direktorat Jenderal Perbendaharaan Kementerian Keuangan RI menjalin kerja sama dengan Pemkot Banda Aceh. Kesepakatan tertulis sudah diteken. Hal ini sebagai upaya nyata mewujudkan pemberdayaan ekonomi berkelanjutan. BANDA ACEH – Nota kesepakatan diteken oleh Direktur Utama Pusat Investasi Pemerintah […]

  • DPRD Pati Dorong Pembelajaran Sejarah untuk Bangun Karakter Generasi Muda

    DPRD Pati Dorong Pembelajaran Sejarah untuk Bangun Karakter Generasi Muda

    • calendar_month Rab, 30 Okt 2024
    • account_circle Fatwa Fauzian
    • visibility 81
    • 0Komentar

    PATI – Anggota DPRD Pati, Muntamah, menekankan pentingnya pembelajaran sejarah bagi generasi muda untuk membangun karakter dan jati diri bangsa. “Pelajaran sejarah juga bisa menumbuhkan moral dan jati diri bangsa,” ujar Muntamah. Menurutnya, mempelajari sejarah, mulai dari sebelum era kolonialisme, era pendudukan Belanda dan Jepang, awal kemerdekaan, hingga saat ini, dapat mengenalkan karakter dan sikap […]

  • Kegiatan kreatif menutup tahun ajaran 2022/2023 di MA Salafiyah Kajen Pati. Para siswa menampilkan pencak silat, karya ilmiah hingga kemahiran tata boga. 

    Serunya Kegiatan Unjuk Kreativitas Siswa MA Salafiyah

    • calendar_month Rab, 21 Jun 2023
    • account_circle Redaksi
    • visibility 71
    • 0Komentar

      Kegiatan kreatif menutup tahun ajaran 2022/2023 di MA Salafiyah Kajen Pati. Para siswa menampilkan pencak silat, karya ilmiah hingga kemahiran tata boga.  PATI – Di halaman timur gedung MA Salafiyah para siswa siswi terlihat sibuk. Mereka sedang unjuk kinerja dan kreativitas dengan menampilkan silat Pagar Nusa, Karya Ilmiah, dan riset, bahasa Arab, bahasa Inggris, […]

expand_less